Tips Pengelolaan Aspek Bisnis Jamu Kekinian: Modal dan Sistem Pemasaran

Memahami bagaimana proses mendirikan bisnis sejak di bangku kuliah

Pemula 0(0 Rating) 1 Siswa terdaftar
Dibuat oleh : Admin Training LMS YKBN Terakhir diperbarui : Wed, 19-Jun-2024 Indonesia
+ Baca selengkapnya
Deskripsi

Sebuah kisah inspiratif tentang bagaimana seorang mahasiswa mampu memulai dan mengelola bisnisnya sendiri sambil tetap fokus pada pendidikan tingginya. Kisah ini menceritakan tentang bagaimana narasumber mengelola modal awalnya dengan bijak dan efisien, serta mengembangkan sistem pemasaran yang efektif untuk produk jamu . Dengan dedikasi dan kreativitas, narasumber berhasil menggabungkan kewirausahaan dengan pendidikan tinggi, menciptakan sebuah perjalanan yang menginspirasi bagi banyak orang yang ingin mengejar impian mereka sambil menyelesaikan pendidikan mereka!

Tentang pengajar
  • 39 Ulasan dari siswa
  • 662 Siswa
  • 541 Pelatihan
+ Baca selengkapnya
Apa yang dipelajari?
  • memahami bagaimana proses membangun bisnis
  • dapat menentukan bagaimana strategi dalam mengelola modal awal pada bisnis
Kurikulum
5 Pelajaran 00:13:54 Jam
Opening
1 Pelajaran 00:00:55 Jam
  • Perkenalan narasumber dan tema 00:00:55
  • latar belakang narasumber yang mendirikan usahanya untuk melanjutkan kuliah 00:04:11
  • Proses narasumber dalam mengenalkan produk 00:02:01
  • Mekanisme pemasaran yang digunakan Dapur Jamu Ibu dari awal berdiri hingga saat ini 00:05:41
  • Kesimpulan dan closing statement oleh Narasumber 00:01:06
Persyaratan
+ Baca selengkapnya
Kursus terkait lainnya
00:00:00 Jam
0 4
00:29:47 Jam
Updated Sun, 22-May-2022
5 29
00:31:24 Jam
0 8
00:25:13 Jam
0 0
Umpan balik siswa
0
Penilaian rata-rata
  • 0%
  • 0%
  • 0%
  • 0%
  • 0%
Ulasan dari siswa
Termasuk:
  • 00:13:54 Jam Durasi Video
  • 5 Pelajaran
  • Akses di ponsel dan tv
  • Akses seumur hidup penuh
  • Bandingkan kursus ini dengan yang lain

;