Mengamati behavior konsumen dalam melakukan inovasi produk
Pebisnis akan menghadapi situasi-situasi yang dinamis termasuk behavior konsumen yang berubah-ubah. Terutama pada bisnis kuliner khususnya makanan rumahan akan mendapatkan tantangan untuk senantiasa menjaga menu masakan supaya para konsumen tidak bosan. Kunci untuk mencapai pengembangan bisnis kuliner menurut RM Lokiin yaitu dengan menjaga standarisasi dan konsistensi. Pebisnis bisa menjaga loyalitas konsumen dengan memperhatikan feedback dari customer. Feedback dari costumer penting untuk meningkatkan dan mengembangkan bisnis menjadi lebih baik kedepannya sesuai dengan harapan market.
Tulis ulasan publik